The Wedding Of
Ais
dan
Tasya
KAMIS
28 | 04 | 2022

Kepada Yth.
Bapak/Ibu/Saudara/i
Nama Tamu
Di Tempat





Berawal dari cinta di SMA...
Hari itu tepatnya di SMA YOS SOEDARSO Masohi kami bertemu, saling mengenal dan sama-sama berkomitmen untuk lebih dekat satu dengan yang lain...
Begitu banyak hal yang kami lalui, putus nyambung dalam sebuah hubungan, dan berbagai masalah yang kami lewati membuat kami berdua lebih dewasa dalam mengenal satu dengan yang lain. Sehingga pada hari ini, setelah 11 tahun kami saling mengenal, kami berdua dan seluruh keluarga besar kami sepakat membawa hubungan kami ketahap yang lebih serius
Hari yang telah digumuli bersama, hari yang dijadikan Tuhan untuk mempersatukan kami berdua dalam pernikahan dengan mengucapkan janji suci untuk saling memiliki dan menjaga dari sekarang sampai selama-lamanya
PROTOKOL KESEHATAN
Tanpa mengurangi rasa hormat,
Acara ini akan dilaksanakan dengan Menerapkan
sebagai berikut :
Cuci Tangan
Gunakan Masker
Jaga Jarak
Tidak Berjabat Tangan
Hindari Kerumunan
Gunakan Handsanitizer