Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.
QS. Ar-Rum Ayat 21
Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah Subhanahu Wa Ta’ala, insyaaAllah kami akan menyelenggarakan acara pernikahan :
Anisyah Putri Utami, SKM
Putri ketiga dari Bapak Supriadi & Ibu Hj. Syaripah Hanum Nasution
&
Dedi Kurniadi, SH
Putra ketiga dari Bapak Buradi & Ibu Darmi (almh)
Acara Kami
Akad Nikah
Jum'at
03
2023
Maret
Pukul 09.00 WIB - Selesai
Alamat
PTPN IV Emplasmen Kebun Bahjambi Pondok bongkaran pasar 2
Moho, Kec. Jawa Maraja Bah Jambi, Kab, Simalungun, Sumatera Utara
Doa Restu Anda merupakan karunia yang sangat berarti bagi kami. Namun jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.